Mutasi merupakan perubahan gen yang menyebabkan perubahan sifat individu dan dapat diturunkan. Mutasi ini dapat terjadi secara alami dan buatan. Zat kimia yang dapat menyebabkan mutasi karena memengaruhi adalah …
A. Monosodium glutamat dan insektisida (DDT)
B. Kafein dan monosodium glutamat
C. Formaldehida dan insektisida (DDT)
D. Asam nitrat dan benzopiren
E. Benzoat dan asam sulfat
Bahasan dan Jawaban
Zat kimia yang dapat menyebabkan mutasi karena memengaruhi adalah formaldehida dan insektisida (DDT)
Jawabannya adalah: C
Baca juga:
Mutasi yang menyebabkan perubahan besar pada organisme
Jelaskan mutasi yang terjadi pada kromosom di bawah!
Seorang anak laki-laki hemofilia lahir dari suami istri normal